Tentang LoyangKue.Com
Apa itu loyang? Yakni wadah yang digunakan untuk cetakan adonan kue. Loyang kue tidak dapat digunakan sembarangan ya moms. Alangkah lebih baiknya menyesuaikan dengan kue yang hendak dibuat. Sama halnya dengan bentuk loyang, tidak sama antara yang satu dengan lainnya. Tidak hanya sebatas bulat, persegi ataupun kotak saja. Ukurannya juga berbeda dari kecil, sedang hingga paling besar tergantung nama dari jenis kue.
Dizaman yang serba canggih dan mudah ini, tidak sulit menemukan toko yang menjual loyang kue berkualitas. Kami memiliki toko online yang recommended banget untuk kamu tilik yaitu loyangkue.com. Sebuah website terpercaya yang menyediakan loyang kue dengan bentuk, bahan dan fungsi yang berbeda.
Tampilan websitenya unik dan menarik. Semua menu sudah terorganisir sesuai kategori sehingga memudahkan anda dalam pencarian loyang kue yang dibutuhkan. Langsung akses saja melalui gadget atau laptop. Dapat diakses dimana saja dan kapan saja terutama saat anda sedang memiliki banyak waktu luang. Nantinya moms tinggal klik menu bakware, lalu klik loyang kue. Semua jenis loyang kue akan ditampilkan beserta deskripsinya. mudah sekali bukan?
Loyang kue yang tersedia di loyangkue.com adalah made in Depok. Walaupu lokal namun kualitasnya bukan kaleng-kaleng. Jika moms kesulitan atau membutuhkan informasi lebih banyak lagi, bisa memanfaatkan layanan whatsapp yang disediakan oleh platform tersebut. Apapun pertanyaan moms mengenai produk akan dijawab secara cepat dan sedetail mungkin.
Bahan Loyang Kue yang di Gunakan
Loyang kue murah dan berkualitas made in Depok ini terbuat dari bahan yang berbeda-beda diantaranya :
-
Loyang Kue Bahan Aluminium
Bahan pembuatan loyang kue yang berasal dari aluminium paling banyak beredar dipasaran dan laku keras. Harganya terjangkau, ringan serta mudah dibawa-bawa. Keunggulan bahan ini yaitu pengantar panas terbaik yang cocok banget untuk memanggang beragam kue. Yang harus moms tahu, jenis sponge cake atau chiffon tidak dianjurkan untuk menggunakan loyang berbahan aluminium terlalu lama sebab dapat memengaruhi rasa dari kue yang moms buat. Oleskan mentega terlebih dahulu ya moms, agar kue tidak lengket pada loyang.
-
Loyang Kue Bahan Stainless
Berbeda dengan bahan stainless, meskipun sama-sama jago menghantarkan panas dengan baik namun Bahan stainless tidak perlu menambahkan butter pada loyang karena tidak akan lengket sama sekali. Kue yang moms buat akan mudah terlepas dari loyang. Bentuknya beragam, ada untuk pastry dan kue kering. Tersedia pula bentuk persegi atau bulat.
-
Loyang kue bahan Galvanis
Bahan Galvanis tersusun dari material Zinc atau seng sehingga mampu menghadapi musuh abadi yang bernama karat. Finishingnya menggunakan 97% coating zinc dan 1% coating aluminium. Selebihnya terbuat dari unsur bahan lain. Tak heran jika mampu menangkis karat dalam keadaan panas sekalipun. Bahannya lebih awet hingga tahunanan. Kelebihan lainnya yakni dapat menghantarkan panas dengan baik.
Jenis-Jenis Loyang Kue
loyangkue.com menyediakan beragam loyang, seperti :
-
Loyang Bolu
Salah satu loyang yang tersedia adalah loyang bolu dengan bahan aluminium, stainless dan galvanis. Tinggal menyesuaikan dengan kebutuhan moms. Kualitasnya tidak perlu diragukan lagi. Mampu menghasilkan kue yang super lezat. Untuk pemakaian jangka panjang sebaiknya menggunakan 2 loyang dengan ukuran yang berbeda. Supaya lebih memudahkan moms dapat penggunaannya.
Bentuk loyang bolu ini bulat, tengahnya berongga. Jangan lupa mengoleskan butter atau mentega jika moms memilih bahan loyang yang terbuat dari bahan aluminium.
-
Loyang Kue Kestengel
Perihal bahan seperti yang sudah kami jelaskan diatas. moms tinggal menyesuaikan dengan selera atau kebutuhan. Bentuknya kotak bersekat-sekat. Jadi moms dapat membuat kue kestengel dalam jumlah yang banyak sekaligus. Desain loyang bagian pinggir dibuat lebih tinggi 1cm agar menghalangi aliran panas sehingga sisi setiap kue matang dengan sempurna.
-
Loyang Lidah Kucing
Tersedia menggunakan 3 bahan yaitu aluminium, galvanis dan stainless. Tebal, berkualitas dan harganya terjamgkau. Bentuknya Oval berjejer, sehingga moms tinggal mengisinya dengan adonan yang telah disediakan. Dengan menggunakan loyang ini maka kue lidah kucing moms akan bertekstur lebih garing dan renyah. Rasanya legit dan khas.
Di Loyangkue.Com Bisa Custom Loh!
Ternyata selain menyediakan loyang kue berbagai bentuk dan bahan, di sini juga dapat custom rak jaring pendingin kue loh. Berbentuk jaring atau saringan untuk mendinginkan kue yang baru saja dipindahkan dari loyang. Selain itu, Dapat melancarkan sirkulasi udara dalam kue supaya tetap mengalir secara menyeluruh ke bagian kue. Alhasil tingkat kematangan kue lebih maksimal dan renyah.
moms juga dapat custom loyang kue untuk merek kirin KBO-360LW misalnya, dengan ukuran 38 cm X 29 cm. Perihal bahan bisa request ya, ingin menggunakan bahan aluminium, stainless atau galvanis. Buruan akses loyangkue.com yang murah dan berkualitas. Segera pilih loyang impian moms sekarang juga. Barang buatan lokal tapi kualitas internasional loh!
Jika anda sedang mencari supplier Loyang Cetakan Kue yang bisa custom Sesuai request Keinginan anda, Kami siap melayani anda.
Alamat Kami :
Jl. Raya Kalimulya Rt.02/RW08 No.4 Kalimulya Cilodong Depok
0815-8800-129